Detail Aduan

Lihat detail lengkap aduan LGAN66480942

Rincian Aduan

LGAN66480942

Selesai Public

Lampiran

KABUPATEN KEBUMEN
13 Jan 2022
0 ditandai
tidak pernah bosan untuk melaporkan kondisi jalan di Kebumen, Kenapa sih Ruas Jalan Kambalan (Jalan Nasional Kambalan - Jalan Deandeles Ambal) selalu berbeda beda pengerjaan proyeknya, bukan hanya berbeda kontraktornya tetapi dikerjakan di waktu yang berbeda, apakah sekiranya ini ada bagi bagi proyek kah? sepanjang jalan gak pernah kita mulus, karena yang utara berlubang, yang tengah bagus, yang selatan rusak parah, utara diperbaiki, yang tengah rusak, selatan diperbaiki yang utara rusak untuk di Desa Lajer Utara sudah menggunakan Jalan Beton, yang lajet selatan udah aspal halus 2 lapis, kembangsawit dan rejosari berlubang, Pucangan di daerah yang minim penerangan rusak parah, ke selatan lagi berlubang tambal tbal batu. mohon lah, hati nurani dari pemda untuk benar benar membenahi. dengan perbaikan yang maksimal bukan hanya untuk jangla waktu 1 tahunan. ini kenapa 1 tahun aja udah rusak. terima kasih

Disposisi

Kamis, 27 Januari 2022 - 14:17 WIB

Admin Gubernuran

Laporan telah diteruskan ke Kabupaten Kebumen

Verifikasi

Rabu, 02 Februari 2022 - 09:55 WIB

Kabupaten Kebumen

terimakasih akan kami koordinasikan dengn opd terkait

Progress

Senin, 14 Februari 2022 - 09:58 WIB

Kabupaten Kebumen

konfirmasi opd TERKAIT: 1. jalan tersebut sudah masuk rencana anggaran DPUPR namun masih tertunda karena refocusing anggaran 2. kami upayakan usul perawatan jalna tersebut (ruas jalan kambalan-ambal)

Selesai

Senin, 10 Juli 2023 - 10:30 WIB

Kabupaten Kebumen

Sudah ditindaklanjuti