Detail Aduan
Rincian Aduan : LGWP93519049
KABUPATEN WONOSOBO, 03 Nov 2023
Assalamualaikum Pak Gub, Semoga selalu dalam lindunganNya. Jalan di Desa kami didesa Kaligowong Kec Wadaslintang Wonosobo, merupakan Jalan Kabupaten. Tetapi kondisinya seperti Kali Asat/rusak parah dan sudah lama sekali.
0 Orang Menandai Aduan Ini
Disposisi
Sabtu, 04 November 2023 - 01:01 WIB
Admin Gubernuran
Verifikasi
Senin, 06 November 2023 - 09:43 WIB
Kabupaten Wonosobo
Terima kasih, Laporan telah kami terima
Progress
Senin, 06 November 2023 - 09:43 WIB
Kabupaten Wonosobo
Laporan kami teruskan ke DPUPR Kabupaten Wonosobo
Selesai
Selasa, 28 November 2023 - 07:45 WIB
Kabupaten Wonosobo
Terimakasih atas laporannya. Tahun 2023 Ruas lancar - kaligowong (208) mendapat alokasi dana sebesar Rp. 750.000.000. Paket sedang berjalan dengan pekerjaan beton