Detail Aduan
Lihat detail lengkap aduan LGWP78999993
Rincian Aduan
LGWP78999993
Selesai
Public
sebelumnya mau bertanya apa buat skck itu dikenakan biaya? saya buat skck di polsek songgom tepatnya dikenakan biaya per orang Rp.40.000,- mohon maaf segera diatasi atau jika memang dikenakan biaya bisa dijelaskan untuk apa saja, karena kami merasa keberatan sebagai masyarakat
Disposisi
Minggu, 08 Mei 2022 - 23:57 WIB
Laporan telah diteruskan ke Kepolisian Daerah Jawa Tengah
Verifikasi
Minggu, 08 Mei 2022 - 23:57 WIBKepolisian Daerah Jawa Tengah
Terima kasih atas laporannya saudara ZAIRUL ANTASYA ZEIN. Laporan Anda sudah ditindaklanjuti. Jika anda ingin melaporkan terkait Keamanan Jawa Tengah bisa dilaporkan melalui hotline 08112790110 dan E-Complaint Polda Jawa Tengah
Progress
Kamis, 12 Mei 2022 - 09:11 WIBKepolisian Daerah Jawa Tengah
Pengaduan diteruskan kepada Kapolres Brebes
Selesai
Jumat, 27 Mei 2022 - 12:57 WIBKepolisian Daerah Jawa Tengah
Berdasarkan surat Kapolres Brebes Nomor: R/49/V/WAS.2.1./2022 tanggal 20 Mei 2022 menjelaskan bahwa pengaduan Laporgub No. 107396 a.n. Sdr. Zairul Antasya Zein tanggal 8 Mei 2022 ditindaklanjuti anggota Satintelkam Polres Brebes dengan melakukan pengecekan langsung ke kantor SKCK Polsek Songgom