Detail Aduan
Lihat detail lengkap aduan LGWP75069606
Rincian Aduan
LGWP75069606
Lampiran
Disposisi
Sabtu, 22 Juli 2023 - 13:45 WIBAdmin Gubernuran
Verifikasi
Sabtu, 22 Juli 2023 - 21:41 WIBKabupaten Demak
Yth. Sdr. Pengadu
Terima kasih telah menggunakan kanal aduan ini untuk berbagi
Progress
Sabtu, 22 Juli 2023 - 21:48 WIBKabupaten Demak
Yth. Sdr. Pengadu
Terima kasih untuk saat ini aduan sedang kami koordinasikan dengan instansi terkait
Selesai
Kamis, 03 Agustus 2023 - 15:28 WIBKabupaten Demak
Yth. Sdr. Pengadu, terima kasih telah menggunakan kanal aduan ini untuk berbagi. Perlu kami sampaikan bahwa setelah dilakukan penelusuran ternyata pasien mendaftar pukul 08.43 WIB.
Sesuai dengan alur pelayanan puskesmas, setelah dari pendaftaran, pasien harus ke kasir untuk melakukan pembayaran baru ke ruang laboratorium.
Sesampainya di ruang laboratorium, pasien mendapati pintu laboratorium tertutup dan menurutnya tidak ada petugas.
Bukan tidak ada petugas tetapi petugas laboratorium sedang mengerjakan pemeriksaan laboratorium pasien sebelumnya di dalam ruangan. Pintu laboratorium tertutup karena memang ruangan ber-AC.
Terimakasih atas laporannya, kedepan akan kami tingkatkan pelayanan dengan memberi informasi lebih lengkap.
Demikian untuk menjadikan maklum. (DINKES)