Detail Aduan
Lihat detail lengkap aduan LGWP69914686
Rincian Aduan
LGWP69914686
Selesai
Public
Maaf Pak Gubernur, begini Pak ini Anak saya Santri Ponpes Modern di Semarang, saat ini tidak bisa ikut Sekolah PJJ ( Pendidikan Jarak Jauh/daring) dikarenakan belum bayar administrasi Pondok bulanan (Juli) + biaya Daftar Ulang setiap ajaran baru. Saya bekerja di sektor konveksi (home industri), terus terang belum bisa bayar biaya pondok karena selama PPKM toko2 rekanan sy tutup, sehingga order baik yg udah jalan atau yg akan jalan dipending, dengan kata lain sy terkena imbas PPKM darurat. Untuk informasi selengkapnya saya bersedia dikonfirmasi lebih lanjut.
Topik
Disposisi
Selasa, 20 Juli 2021 - 18:55 WIBAdmin Gubernuran
Laporan telah diteruskan ke Kanwil Kemenag Provinsi Jawa Tengah
Verifikasi
Rabu, 21 Juli 2021 - 09:05 WIBKanwil Kemenag Provinsi Jawa Tengah
Assaamu'alaikum wr. wb.
Terima Kasih Atas laporan anda,akan segera kami tindak lanjuti, mohon untuk berikan informasi terkait ponpres modern yang dimaksud agar memudahkan kami untuk menindaklanjuti, Terima Kasih
Wassalam'alaikum wr. wb
Progress
Rabu, 21 Juli 2021 - 09:06 WIBKanwil Kemenag Provinsi Jawa Tengah
Assaamu'alaikum wr. wb.
Terima Kasih Atas laporan anda,akan segera kami tindak lanjuti, mohon untuk berikan informasi terkait ponpres modern yang dimaksud agar memudahkan kami untuk menindaklanjuti, Terima Kasih
Wassalam'alaikum wr. wb