Detail Aduan
Lihat detail lengkap aduan LGWP56508671
Rincian Aduan
LGWP56508671
Disposisi
Public
Yth. PJ GUBERNUR JAWA TENGAH
di tempat
Saya melaporkan kelangkaan gas elpiji 3kg di daerah Kecamatan Welahan Kabupaten Jepara Provinsi Jawa Tengah sehingga membuat masyarakat harus mencari keliling-keliling ke luar daerah itupun juga masih tidak ada. Pasokan gas dari agen juga dikurangi dan harga gas 3kg sekarang menjadi 25 ribu.
Topik
Disposisi
Kamis, 04 April 2024 - 13:13 WIBAdmin Gubernuran
Laporan telah diteruskan ke Pertamina UMPS IV Jateng dan DIY