Detail Aduan

Lihat detail lengkap aduan LGWP51057628

Rincian Aduan

LGWP51057628

Selesai Public
KABUPATEN BREBES
11 Oct 2022
0 ditandai
Pendangkalan sungai di sepanjang Jl.Sultan Agung Brebes.Mohon diadakan pengerukan karena kekhawatiran warga jelang musim hujan tiba

Disposisi

Rabu, 12 Oktober 2022 - 09:10 WIB

Laporan telah diteruskan ke DINAS PEKERJAAN UMUM SUMBER DAYA AIR DAN PENATAAN RUANG

Verifikasi

Rabu, 12 Oktober 2022 - 10:58 WIB

DINAS PEKERJAAN UMUM SUMBER DAYA AIR DAN PENATAAN RUANG

Siap cek dan koordinasikan..

Selesai

Jumat, 14 Oktober 2022 - 08:25 WIB

DINAS PEKERJAAN UMUM SUMBER DAYA AIR DAN PENATAAN RUANG

Hasil koordinasi dan cek lapangan kami sampaikan sbb : 1. Saluran yg dimaksud adalah Saluran Sekunder Wangan bui DI. Pemali yg melintas di Jl. Sultan Agung Kab. Brebes 3. Pada hari ini Kamis, 13 Otober 2022 sudah dilakukan penggalian sedimen pembersihan saluran dengan mengoptimalkan petugas OP 4. Limpasan air di ruas saluran tsb juga diakibatkan oleh bangunan jembatan tdk berijin dengan struktur gelagar bawah yg terlalu rendah sehingga  saat musim hujan  menghalangi aliran dan limpas ke jalan. 5. Tahun ini akan dilaksanakan pengerukan sedimen oleh Balai PSDA Pemali Comal namun dikhawatirkan tdk bisa  maksimal karena terhalang pohon dan tembok pengaman jalan disepanjang saluran. 6.  Penertiban bangunan yg melanggar disepanjang saluran akan dikoordinasikan lebih lanjut dengan BBWS Pemali Juana. Demikian Terima Kasih.