Detail Aduan
Rincian Aduan : LGWP46284490
KABUPATEN GROBOGAN, 16 Jan 2023
Assalamualaikum,pak mau tanya,apa bener waktu untuk pembuatan sertifikat program ptsl itu paling cepat 6 bulan?soalnya kemaren saya dikasih tahu sama pak Kadus saya begitu, terimakasih
0 Orang Menandai Aduan Ini
Disposisi
Senin, 16 Januari 2023 - 12:36 WIB
Admin Gubernuran
Verifikasi
Senin, 16 Januari 2023 - 15:57 WIB
Kanwil BPN Provinsi Jawa Tengah
Terimakasih atas laporan saudara, segera kami koordinasikan dengan Kantor Pertanahan Kabupaten Grobogan.
Progress
Rabu, 18 Januari 2023 - 10:25 WIB
Kanwil BPN Provinsi Jawa Tengah
Jawaban dari Kantor Pertanahan Kabupaten Grobogan :
Waalaikum salam, Yang Terhormat Saudara Pelapor terimakasih anda bergabung dalam media ini, bersama ini kami sampaikan bahwa untuk kegiatan PTSL dilakukan dalam satu tahun anggaran, oleh Karena itu mohon di persiapkan persyaratan yang di butuhkan serta jangan lupa pasang patok tanda batas tanah bapak ibu untuk memudahkan saat kegiatan PTSL. Untuk informasi lebih lanjut silakan kunjungi media sosial resmi Kantor Pertanahan Kabupaten Grobogan atau bisa datang langsung ke Kantor Pertanahan Kabupaten Grobogan atau ke desa setempat. Terima Kasih
Selesai
Rabu, 18 Januari 2023 - 10:26 WIB
Kanwil BPN Provinsi Jawa Tengah
Jawaban dari Kantor Pertanahan Kabupaten Grobogan :
Waalaikum
salam, Yang Terhormat Saudara Pelapor terimakasih anda bergabung dalam
media ini, bersama ini kami sampaikan bahwa untuk kegiatan PTSL
dilakukan dalam satu tahun anggaran, oleh Karena itu mohon di persiapkan
persyaratan yang di butuhkan serta jangan lupa pasang patok tanda batas
tanah bapak ibu untuk memudahkan saat kegiatan PTSL. Untuk informasi
lebih lanjut silakan kunjungi media sosial resmi Kantor Pertanahan
Kabupaten Grobogan atau bisa datang langsung ke Kantor Pertanahan
Kabupaten Grobogan atau ke desa setempat. Terima Kasih