Detail Aduan

Lihat detail lengkap aduan LGWP30831719

Rincian Aduan

LGWP30831719

Disposisi Public

Lampiran

KABUPATEN SUKOHARJO
17 Jan 2026
0 ditandai

Halo, saya mau melaporkan dan semoga segera di tangani untuk jalan rusak di area desa bentakan, baki. Karena jalan ini wewenang pemkab jadi saya buat aduan ini. Jalan tersebut rusak parah sejauh kurang lebih 700 meter. Lubangnya dalam . Mohon segera ditangani min berhubung termasuk jalur yang ramai. Minimal di tambal kalau bisa di aspal baru keseluruhan. Terimakasih min. Saya hanya tahu kalau sudah di laporkan tapi belum segera di tindak lanjuti.

Disposisi

Sabtu, 17 Januari 2026 - 22:38 WIB

Admin Gubernuran

Laporan telah diteruskan ke Kabupaten Sukoharjo