Detail Aduan
Rincian Aduan : LGWP23772412
KABUPATEN PATI, 23 Aug 2022
Lapor pak, saya warga yang masuk dalam DTKS, saya hendak pasang PLN baru dengan tarif subsidi. Akan tetapi terkendala data base PLN yang menyatakan data kependudukan saya masih jadi satu dengan KK orang tua saya. Padahal saya sudah pisah KK karena sudah berkeluarga, dan sekarang pindah alamat antar kecamatan dari orang tua saya. Kendala saya belum bisa pasang PLN tarif subsidi karena lamanya update data kependudukan dan DTKS. Saya sudah lapor ke kecamatan, juga ke dinsos kabupaten supaya data saya bisa segera di update. Sehingga saya bisa segera pasang baru PLN tarif subsidi, Mohon pak, update data bisa cepat,karena semua sistem online yang tentunya bisa lebih cepat dari zaman jadul. terimakasih
0 Orang Menandai Aduan Ini
Disposisi
Selasa, 23 Agustus 2022 - 10:48 WIB
Admin Gubernuran
Verifikasi
Rabu, 24 Agustus 2022 - 12:03 WIB
DINAS ENERGI DAN SUMBER DAYA MINERAL
Progress
Sabtu, 03 September 2022 - 21:04 WIB
DINAS ENERGI DAN SUMBER DAYA MINERAL
Selesai
Sabtu, 03 September 2022 - 21:05 WIB
DINAS ENERGI DAN SUMBER DAYA MINERAL