Detail Aduan

Lihat detail lengkap aduan LGWP03053572

Rincian Aduan

LGWP03053572

Verifikasi Public

Lampiran

KABUPATEN PEMALANG
18 Jan 2023
0 ditandai
Sepanjang Jalan dari desa Losari, Banglarangan, Karangtengah, Ampelgading rusak parah, sudah kurang lebih 5 tahun belum diperbaiki cuma di kasih batu atau tanah Merah sehingga jika hujan terkadang licin dan sekarang banyak sekali jalan yang berlubang dan terkadang memakan korban, untuk ruas jalan saya kurang paham namun untuk panjang, mungkin kurang lebih sepanjang 5 km jalan yang rusak. Mohon untuk di tindaklanjuti soalnya dari pemda dan sekitarnya sudah sama sama melihat tapi yh tidak ada perubahan untuk perbaikan

Disposisi

Rabu, 18 Januari 2023 - 09:59 WIB

Admin Gubernuran

Laporan telah diteruskan ke Kabupaten Pemalang

Verifikasi

Rabu, 18 Januari 2023 - 11:23 WIB

Kabupaten Pemalang

Terima Kasih Atas Laporan Saudara, Segera Kami Teruskan Ke Bidang Terkait