Detail Aduan
Rincian Aduan : LGWA56202186
KABUPATEN TEGAL, 13 Mar 2025
Lapor pak, jalan alternatif Tegal Slawi, tepatnya yg diruas jalan sekitar bumiharja... rusak parah sekali.. bolong dalem, ruas kanan kiri bolong.. sehingga untuk jalan harus gantian... padahal itu jalan dilalui truk2 besar dan sangat rame pemotor anak2 sekolah. Mohon segera ditindak lanjuti, krn sudah lama blm ada perbaikan.
0 Orang Menandai Aduan Ini
Disposisi
Kamis, 13 Maret 2025 - 10:49 WIB
Admin Gubernuran
Verifikasi
Kamis, 13 Maret 2025 - 10:54 WIB
Kabupaten Tegal
Terimakasih atas laporan dan partispaisnya kami koordinasikan dengan PemkabTegal melalui Dinas PUPR untuk dilakukan pengecekan dilokaksi tersebut