Detail Aduan
Lihat detail lengkap aduan LGWA32820836
Rincian Aduan
LGWA32820836
Verifikasi
Public
Alamat: Kabupaten/Kota Kabupaten Tegal, Kecamatan Kecamatan Bumijawa, Kelurahan Desa Jejeg
Laporan: soal bantuan yang berupa/ berbentuk ATM merah, saya mewakili warga didesa banyak yang mendapat keluhan ATM merah ditarik kembali oleh RT dan sampai sekarang belum pernah dikembalikan lagi kepada penerima bantuan tsb. Mohon bantuannya untuk warga desa Saya. Terimakasih
Disposisi
Jumat, 23 September 2022 - 18:16 WIBAdmin Gubernuran
Laporan telah diteruskan ke DINAS SOSIAL
Verifikasi
Selasa, 27 September 2022 - 06:54 WIBDINAS SOSIAL
MOnggo terkait aduan njenengan kirim informasi lebih lengkap alamat njenengan, kontak, waktu kejadian selengkaplengkapnya ke email dinsos@jatengprov.go.id