Detail Aduan
Lihat detail lengkap aduan LGWA15878995
Rincian Aduan
LGWA15878995
Verifikasi
Public
Lampiran
Assalamualaikum selamat siang kak min, kami warga Perumahan Bumi Cengklik Asri 1, Dusun Tempur kulon, Desa Ngargirejo, Kecamatan Ngemplak, Kabupaten Boyolali mau melaporkan bahwa di lokasi tempat tinggal kami dekat dengan aliran sungai pepe sudah sekitar 7 bulan jalan amblas dan longsor kok sepertinya pemerintah nya acuh, sudah berulang kali kami melaporkan kejadian tersebut tetapi tidak ada tindak lanjut. Terima kasih.
Disposisi
Sabtu, 08 November 2025 - 19:30 WIBAdmin Gubernuran
Laporan telah diteruskan ke Kabupaten Boyolali
Verifikasi
Kamis, 20 November 2025 - 08:59 WIBKabupaten Boyolali
Laporan kami terima