Detail Aduan
Rincian Aduan : LGWA04699208
KABUPATEN BANJARNEGARA, 16 Jun 2023
Alamat: kabupaten banjarnegara, Kecamatan kecamatan purwanegara, Kelurahan kelurahan pucungbedug. Laporan : pak mau bertanya bagaimana cara untuk bisa mendapatkan kis ya pak? Kami kekurangan i formasi terkait hal itu didesa kami
Disposisi
Jumat, 16 Juni 2023 - 23:58 WIB
Admin Gubernuran
Verifikasi
Minggu, 18 Juni 2023 - 09:03 WIB
Kabupaten Banjarnegara
Progress
Minggu, 18 Juni 2023 - 09:04 WIB
Kabupaten Banjarnegara
Progress
Senin, 19 Juni 2023 - 08:29 WIB
Kabupaten Banjarnegara
Informasi dari Dinas Kesehatan Kab Banjarnegara :
Persyaratan pengajuan Kepesertan KIS APBD :
1. SKTM dari Desa
2. Foto copy Kartu Keluarga terbaru, data update
Prosedur Pengajuan KIS APBD:
1. Pemohon mengajukan persyaratan ke pemerintah Desa,
2. Pemerintah desa mengakomodir usulan usulan yang masuk,
3. Pemerintah desa melakukan input pada form pengajuan KIS APBD
4. Pemerintah desa mengirimkan data usulan kepada Dinsos PPPA
5. Proses pengaktifan kepesertaan JKN APBD setelah melalui proses verifikasi kependudukan dan menyesuaikan dengan kuota yang tersedia.
Demikian informasi yang dapat disampaikan, terimakakasih
Selesai
Senin, 19 Juni 2023 - 08:30 WIB
Kabupaten Banjarnegara
Laporan selesai