Detail Aduan

Lihat detail lengkap aduan LGMB35208304

Rincian Aduan

LGMB35208304

Selesai Public

Lampiran

KABUPATEN PEKALONGAN
29 Nov 2025
0 ditandai
Sistem drainase sepanjang jalan provinsi wiradesa-kajen tidak berfungsi , jika hujan sering terjadi genangan air semata kaki di depan exit toll bojong di lampu merah exit toll bojong kabupaten pekalongan serta papan reklame banyak berdiri diatas trotoar mohon tindak lanjutnya

Disposisi

Sabtu, 29 November 2025 - 18:33 WIB

Admin Gubernuran

Laporan telah diteruskan ke DINAS PEKERJAAN UMUM BINA MARGA CIPTA KARYA

Verifikasi

Senin, 01 Desember 2025 - 15:07 WIB

DINAS PEKERJAAN UMUM BINA MARGA CIPTA KARYA

Terima kasih atas laporannya kakak, diloaksi tersebut kami kesulitan untuk pembersihan saluran di karenakan saluran yang ada atasnya ditutup oleh warga, kami akan koordinasi dengan dengan pihak kecamatan dan desa setempat untuk membongkar penutup draenase. Papan reklame yang terpasang akan kami cek kembali apakah sudah berijin apa belum

Progress

Senin, 01 Desember 2025 - 15:07 WIB

DINAS PEKERJAAN UMUM BINA MARGA CIPTA KARYA

Terima kasih atas laporannya kakak, diloaksi tersebut kami kesulitan untuk pembersihan saluran di karenakan saluran yang ada atasnya ditutup oleh warga, kami akan koordinasi dengan dengan pihak kecamatan dan desa setempat untuk membongkar penutup draenase. Papan reklame yang terpasang akan kami cek kembali apakah sudah berijin apa belum

Selesai

Senin, 01 Desember 2025 - 15:08 WIB

DINAS PEKERJAAN UMUM BINA MARGA CIPTA KARYA

Terima kasih atas laporannya kakak, diloaksi tersebut kami kesulitan untuk pembersihan saluran di karenakan saluran yang ada atasnya ditutup oleh warga, kami akan koordinasi dengan dengan pihak kecamatan dan desa setempat untuk membongkar penutup draenase. Papan reklame yang terpasang akan kami cek kembali apakah sudah berijin apa belum