Detail Aduan

Lihat detail lengkap aduan LGMB29165034

Rincian Aduan

LGMB29165034

Verifikasi Public

Lampiran

KABUPATEN SEMARANG
20 Nov 2025
0 ditandai
pengerjaan proyek di jalan gatot subroto kelurahan kupang ambarawa terkesan seenaknya tanpa memikirkan dampak akses jalan untuk warga setelah digali ditinggal berhari2,malah gali ditempat lain tolong konsultan dan kontraktor bisa bekerja dengan empati,yg butuh pekerjaan dan butuh uang bukan cuma kalian

Disposisi

Jumat, 21 November 2025 - 06:59 WIB

Admin Gubernuran

Laporan telah diteruskan ke Kabupaten Semarang

Verifikasi

Senin, 24 November 2025 - 09:50 WIB

Kabupaten Semarang

Terima kasih atas laporan yang disampaikan, selanjutnya akan kami koordinasikan dengan Dinas Pekerjaan Umum Kabupaten Semarang untuk ditindaklanjuti.