Detail Aduan
Lihat detail lengkap aduan LGIG94873224
Rincian Aduan
LGIG94873224
Desa : Ngalian
Kec. : Wadaslintang
Kab. : Wonoaosbo
Isi Aduan :
Jalan SK Bupati Wonosobo Ruas 198 Dusun Gedongan Desa Ngalian Wadaslintang wonosobo sudah Rusak parah hampir 15 Tahun tidak ada perbaikan, kami warga masayrakat yang hidup di plosok juga ingin merasakan pembangunan jalan yang merata apalagi jalan ini menghubungkan 4 Desa dan jalur Alternatif ke Kabupaten Kebumen
Titik koordinat : -7.509127,109.820858
https://www.instagram.com/p/DTj89r8Ehdy/
Disposisi
Minggu, 18 Januari 2026 - 05:52 WIBAdmin Gubernuran
Verifikasi
Senin, 19 Januari 2026 - 14:53 WIBKabupaten Wonosobo
Terima kasih, Laporan telah kami terima
Progress
Senin, 19 Januari 2026 - 14:54 WIBKabupaten Wonosobo
Laporan kami teruskan ke DPUPR Kabupaten Wonosobo
Selesai
Kamis, 22 Januari 2026 - 11:25 WIBKabupaten Wonosobo
Terima kasih atas aduan saudara . pada tahun 2026 ruas jalan Trimulyo – ngaliyan (nomor ruas 198) ruas tersubut belum mendapat alokasi anggaran. Pemerintah Kabupaten Wonosobo melalui DPUPR terus berrupaya memperbaiki Kondisi jalan Kabupaten Wonosobo sesuai anggaran dan Prioritas. Namun akan akan infentarisir sebagai bahan usulan penanganan ke depan