Rincian Aduan : LGIG81860987

Selesai Public

KABUPATEN MAGELANG, 15 Sep 2023

krakitan, sucen, salam, kab. magelang



kami warga dusun krakitan sangat tidak nyaman dikarenakan jalan di dusun kami rusak parah karena untuk jalur truck tambang pasir merapi,
jalan yang rusak tentunya sangat membahayakan bagi pengguna jalan, selain itu debunya juga sangat parah, menyebabkan gangguan kesehatan, apalagi sekarang akan memasuki musim hujan, jalan akan sangat licin bila dilewatin dikarenakan debu yang bercampur dengan air, kami sudah melakukan berbagai upaya, termasuk melapor ke pihak yang berwenang di daerah, namun sudah bertahun tahun belum ditemukan solusinya, mohon sekali untuk bisa dicarikan solusi terbaik, terimakasih

0 Orang Menandai Aduan Ini