Detail Aduan
Lihat detail lengkap aduan LGIG37341632
Rincian Aduan
LGIG37341632
Selesai
Public
Lampiran
@ganjar_pranowo tolong pak cek ruas jalan arah guci, tapi lewat jaluk Pasar Linggapura-Purwodadi Kec. Tonjong Kab. Brebes, Di desa Balapusuh sesudah Wisata Keseran jalan menanjak dan Rusak parahh jalannya
Disposisi
Rabu, 15 Maret 2023 - 16:27 WIBAdmin Gubernuran
Laporan telah diteruskan ke Kabupaten Brebes
Verifikasi
Kamis, 16 Maret 2023 - 09:01 WIBKabupaten Brebes
Laporan diterima
Progress
Kamis, 16 Maret 2023 - 09:02 WIBKabupaten Brebes
Aduan diteruskan ke DPU
Selesai
Rabu, 29 Maret 2023 - 09:48 WIBKabupaten Brebes
Terima kasih atas informasi dan laporannya. Untuk ruas jalan tersebut, tahun ini akan ada
penanganan Pengaspalan Jalan Linggapura - Balapusuh Kec. Tonjong. Terima kasih