Detail Aduan
Rincian Aduan : LGIG04585414
KABUPATEN BANJARNEGARA, 22 Jan 2023
Asalamualaikum.. Mau tanya, semisal kalo mau bikin ktp tapi dengan cara online bisa ga ya? Saya orang banjarnegara. Jadi ceritanya saya ktp nya hilang pada bulan juni 2022 Saya minta surat kehilangan di polsek kecamatan batur, habis itu saya ke kantor desa, saya jelaskan semuanya, kata bapak bapak yang ngurusin saya bilangnya "tunggu lama lamanya maksimal 3 bulan nanti ktp jadi dan dikirim sama tukang pos ke rumah", tapi sampai saat ini tidak ada kejelasan sama sekali terkait itu, bahkat sudah beberapa kali saya tanya lagi, tapi jawabanya seolah olah kaya saya ga pernah ngurusin apa apa di kantor desa sebelunya 🙂
Disposisi
Minggu, 22 Januari 2023 - 15:18 WIB
Admin Gubernuran
Verifikasi
Selasa, 24 Januari 2023 - 08:33 WIB
DINAS PEMBERDAYAAN MASYARAKAT, DESA, KEPENDUDUKAN DAN PENCATATAN SIPIL
laporan ditindaklanjuti
Progress
Senin, 30 Januari 2023 - 08:37 WIB
DINAS PEMBERDAYAAN MASYARAKAT, DESA, KEPENDUDUKAN DAN PENCATATAN SIPIL
Laporan tidak dapat kami tindaklanjuti karena pelapor tidak merespon saat dihubungi untuk konfirmasi lebih lanjut.
Selesai
Senin, 30 Januari 2023 - 08:37 WIB
DINAS PEMBERDAYAAN MASYARAKAT, DESA, KEPENDUDUKAN DAN PENCATATAN SIPIL
laporan telah dijawab