Detail Aduan
Rincian Aduan : LGAN38408878
KABUPATEN SRAGEN, 30 Apr 2023
mohon vedeo yang baru viral di tiktok dan Instagram untuk di bantu klarifikasi maupun di tindak lanjuti kasus nya,agar Sragen adem ayem tentrem. link vedeo:https://www.instagram.com/p/CrpADUSvVz6/?igshid=MDJmNzVkMjY=
0 Orang Menandai Aduan Ini
Disposisi
Minggu, 30 April 2023 - 21:55 WIB
Admin Gubernuran
Verifikasi
Senin, 01 Mei 2023 - 07:21 WIB
Kabupaten Sragen
Progress
Selasa, 02 Mei 2023 - 11:25 WIB
Kabupaten Sragen
hasil koordinasi dengan Camat Jenar sbb :
Ijin menginformasikan dalam unggahan Tik tok yg viral di desa Banyurip Kecamatan Jenar sbb:
Perekam: an. Endartiningsih (47th) LSM
Alamat Kedung waduk RT.06 Banyurip Jenar sragen
Topi terbalik: an. Riwulyani (40th)
Alamat: Alamat kedungwaduk RT.06 Banyurip Jenar Sragen
Dalam rapat RT sebelum pembangunan rabat beton disepakati Sebagai pelaksana lapangan sbb:
1. Ketua RT 06 Samidi 46th
2. Sarkam 62th
3. Riwulyani 40th
Kronologi kejadian
Pada hari Sabtu tanggal 29 -04-2023 sekitar pukul 08.30 wib pada saat warga melaksanakan rabat beton jalan Dk. Kedungwaduk RT 06, warga di ajak Sdri. Endar untuk mengalokasikan uang upah pekerja sebesar Rp. 14.000.000; (Empat belas Juta rupiah) untuk Kas RT tapi warga menolak karena pada saat pertemuan sebelum pengerjaan rabat beton telah di sepakati bahwa upah pekerja digunakan untuk pembelian tambahan material supaya hasil rabat beton jalan bertambah panjang dari RAB. Kemudian sdri. Endar membuat video yang akhirnya viral tersebut.
Catatan:
Pada hari ini, Minggu 30 April 2023 pengerjaan pengecoran tetap dilanjutkan sesuai kesepakatan saat rapat RT.
Dump
Rencana Selasa siang muspika dan desa akan memanggil sdri Endar Dan sdri Riwulyani untuk kita mediasi dan kita damaikan
Selesai
Rabu, 03 Mei 2023 - 08:09 WIB
Kabupaten Sragen
hasil koordinasi dengan Camat Jenar sbb :
Ijin menginformasikan dalam unggahan Tik tok yg viral di desa Banyurip Kecamatan Jenar sbb:
Perekam: an. Endartiningsih (47th) LSM
Alamat Kedung waduk RT.06 Banyurip Jenar sragen
Topi terbalik: an. Riwulyani (40th)
Alamat: Alamat kedungwaduk RT.06 Banyurip Jenar Sragen
Dalam rapat RT sebelum pembangunan rabat beton disepakati Sebagai pelaksana lapangan sbb:
1. Ketua RT 06 Samidi 46th
2. Sarkam 62th
3. Riwulyani 40th
Kronologi kejadian
Pada
hari Sabtu tanggal 29 -04-2023 sekitar pukul 08.30 wib pada saat warga
melaksanakan rabat beton jalan Dk. Kedungwaduk RT 06, warga di ajak
Sdri. Endar untuk mengalokasikan uang upah pekerja sebesar Rp.
14.000.000; (Empat belas Juta rupiah) untuk Kas RT tapi warga menolak
karena pada saat pertemuan sebelum pengerjaan rabat beton telah di
sepakati bahwa upah pekerja digunakan untuk pembelian tambahan material
supaya hasil rabat beton jalan bertambah panjang dari RAB. Kemudian
sdri. Endar membuat video yang akhirnya viral tersebut.
Catatan:
Pada hari ini, Minggu 30 April 2023 pengerjaan pengecoran tetap dilanjutkan sesuai kesepakatan saat rapat RT.
Dump
Rencana Selasa siang muspika dan desa akan memanggil sdri Endar Dan sdri Riwulyani untuk kita mediasi dan kita damaikan
hasil mediasi yg dilakukan hari Selasa, 02 Mei 2023 sbb :
Mediasi yg dilaksanakan tgl 2 kmren sdri Endartiningsih tidak hadir tanpa keterangan dan setelah dijemput dari pihak tramtib dan ketua RT 06 dirumahnya yg bersangkutan tidak ada dirumahnya ( sebelumnya undangan dr Kecamatan sudah kita sampaikan kepada ybs hari Senin tanggal 1 Mei)