Jelajah Aduan
Semua Aduan
Terdapat 117761 total aduan
LGSM36400451
KABUPATEN CILACAP, 01 Jan 2017
Ada 2 (dua) penjual kartu gosok-gosok bom berhadiah alias judi, di SDN kamulyan 02 bantarsari CILACAP, sudah berlangsung lama, sebenarnya warga khususnya walimurid resah akan hal tersebut, karena judi...
LGSM05622597
KABUPATEN BREBES, 01 Jan 2017
Yth pak ganjar.. Saya warga brebes ingin menyampaikan keluhan, jalan didaerah tonjong rusak parah, jalannya berlubang cukup dalam, tinggal area tengah yg masih bisa dilalui, sering terjadi macet dan s...
LGSM27911924
LAIN-LAIN, 01 Jan 2017
Pak ganjar , Mau tanya pelaporan kehilangan seharusnya kemana ya. Saya ke polsek terdekat katanya besok aja . Padahal saya kemalingan banyak. terimakasih
LGSM39632659
KABUPATEN BANYUMAS, 01 Jan 2017
Selamat pagi, Maaf pak ganjar, saya mau bertanya, material untuk pembuatan E-KTP daerah kalibagor banyumas kapan ada ya pa? Soal nya saya sudah lama mengajukan pembuatan E-KTP tetapi belum bisa, hanya...
LGSM80246769
Assalamualaikum pak ganjar pranowo. Aku ingin bertanya. Bagaimana sih prosedur pembongkaran warung dan tempat tinggal yang ada di klonengan - prupuk 27.26 terkait pembuatan flyover. Apakah semuanya se...
LGSM53558110
KABUPATEN GROBOGAN, 01 Jan 2017
Jalanan menuju kampung saya dari dulu tidak di bangun bangun,. Lokasi di Desa kronggen, kecamatan brati,. Tepatnya di jalanan menuju ke dusun mayang, satreyan, karangasem dan masih banyak dusun2 yang...
LGSM42303899
Selamat.malam pak ganjar sy tadi pagi ke simpang lima di mobil yg urus e ktp,namun petugasnya tidak bisa menjelaskan kapan e.ktp bisa di cetak petugas yg di mobil juga bilang tidak punya e.ktp sejak j...
LGSM55263564
KOTA SEMARANG, 01 Jan 2017
Selamat pagi pak ganjar, kami dari fakultas perikanan universitas pekalongan akan menyelenggarakan seminar nasional. Kami berharap pak ganjar dapat mengisi sebagai pemateri seminar tersebut, berhubung...
LGSM43931236
KABUPATEN KLATEN, 01 Jan 2017
Lapor pak Gubernur Paloran kami beberapa waktu lalu koq belum ditindak lanjuti,Tambang galian c di desa tlogowatu kecamatan kemalang 27.14 yang punya izin sekarang menambang jauh diluar peta izin deng...
LGSM41631849
Selamat pagi pak. Saya Rangga warga kab. Brebes Ingin menyampaikan keluhan terhadap jalan raya mulai dari Prupuk, kab. Tegal, Tonjong Kab. Brebes sampai Ajibarang Kab. Banyumas arah Purwokerto kondisi...