Detail Aduan
Rincian Aduan : LGWP99208224
KABUPATEN BREBES, 18 Sep 2024
di Perumahan Griya Zafira Permai di Kalipucang sering terjadi pembobolan rumah dan kehilangan motor dan sanyo. tidak ada itikad tindak lanjut dari Pihak Perumahan dan Pemborong. Padahal masih ada pembangunan yang selalu berjalan tiap harinya. oknum yang mengerti wilayah ini seakan akan bergerak bebas dan tidak dtertelusur oleh Pihak yang menangani ketentraman dan ketertiban di Perumahan tsb.
1 Orang Menandai Aduan Ini
Disposisi
Rabu, 18 September 2024 - 15:05 WIB
Admin Gubernuran
Verifikasi
Kamis, 19 September 2024 - 09:01 WIB
Kabupaten Brebes
Laporan diterima
Progress
Kamis, 19 September 2024 - 09:28 WIB
Kabupaten Brebes
Aduan diteruskan ke POLRES
Progress
Kamis, 19 September 2024 - 10:20 WIB
Kabupaten Brebes
Aduan diteruskan ke KEC. JATIBARANG
Selesai
Jumat, 20 September 2024 - 08:42 WIB
Kabupaten Brebes
Berdasar konfirmasi dari Kecamatan Jatibarang:
1. Belum ada laporan kehilangan dari warga ke Pemerintah Desa / Polsek Jatibarang
2. Pihak Desa akan segera menghubungi Pemborong/ kontraktor.
3. Pihak Desa sedang mencari informasi nama warga yang menjadi korban di wilayah tersebut
DUMP