Rincian Aduan : LGWP93465574

Selesai Public

KABUPATEN BOYOLALI, 22 Mar 2018

Lapor gub Saya mau melaporkan adanya potensi jual beli jabatan perangkat desa pagerjurang, kecamatan musuk, boyolali. Di mana, informasi ini saya dapat dari salah satu calon peserta seleksi yang mengatakan dirinya sudah pasti akan diluluskan dalam tes calon perangkat desa tersebyt karena sudah ada lobi dari pihak kecamatan hingga kabupaten. Bahkan, saya mendapat info juga jika tes yang akan dilaksanakan pada rabu 28 maret itu hanyalah settingan. di mana nantinya ada dua calon peserta yang sudah saling kenal dan berkompromi untuk meloloskan peserta lainnya. mohon untuk ditindak lanjuti. kalau perlu bawa juga KPK. silahkam hubungi saya jika ingin info lebih lanjut

0 Orang Menandai Aduan Ini