Detail Aduan
Rincian Aduan : LGWP91226640
KABUPATEN BANJARNEGARA, 06 Aug 2021
Apabila seseorang sudah terdaftar di program vaksinisasi gotong royong apa masih bisa ikut vaksin gratis yang dari pemerintah?, sedangkan pangajuan untuk vaksin gotong royong berada di Kalimantan karena Bapak Ibu saya berada disana ikut transkaryawan untuk perkebunan kelapa sawit dan data itu diambil lewat kartu KK dan karna saya masih lajang jadi masih ikut KK orang tua. Sedangkan untuk faskes gotong royong di banjarnegara saya kurang tau.dan dari pihak Polres Banjarnegara selaku pelaksana untuk vaksin gratis juga menginstruksikan untuk menghapus data saya di anggota penerima vaksin gotong royong karna saya hidup di Banjarnegara, bapak ibu di Kalimantan. Jadi mohon dibantu pak Gub karna saya juga pengin ikut divaksin untuk daerah Banjarnegara.
Disposisi
Minggu, 08 Agustus 2021 - 17:03 WIB
Verifikasi
Senin, 09 Agustus 2021 - 07:58 WIB
DINAS KESEHATAN
Progress
Selasa, 10 Agustus 2021 - 13:53 WIB
DINAS KESEHATAN
Selesai
Selasa, 10 Agustus 2021 - 13:54 WIB
DINAS KESEHATAN