Detail Aduan
Rincian Aduan : LGWP90679500
KABUPATEN KUDUS, 13 Jun 2019
Dengan adanya PPDB SMA sistem zonasi yang akan diberlakukan, bisa merubah peminatan siswa baru, mereka yang tadinya tidak punya rencana masuk SMA Negeri (karena pertimbangan nilai), sekarang bisa berbondong2 berubah pikiran, sehingga mereka tadinya sudah berusaha mendapatkan nilai UN terbaik bisa tersisih dari persaingan, dan harus mencari alternatif SMA swasta, karena kalah jarak tempuhnya.
Disposisi
Kamis, 13 Juni 2019 - 14:50 WIB
Admin Gubernuran
Verifikasi
Kamis, 13 Juni 2019 - 20:01 WIB
DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN
Selesai
Kamis, 27 Juni 2019 - 10:22 WIB
DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN