Detail Aduan
Rincian Aduan : LGWP84377552
KOTA SURAKARTA, 09 Feb 2018
lapor tentang pegawai bapak yg bekerja di rs moewardi. setahu saya perawat itu merawat dan menerangkn dengan sopan terhadap pertanyaan pasien.Tetapi perawat yg bernama Yuli di anggrek 2 menjawab dengan ketus, judes dan jutex. Apakah pantas seorang perawat seperti itu. mohon di tatar tata krama dan sopan santun pak. walopun kami hanya pasien kelas 3 kami juga dilayani dengan baik.terima kasih
Disposisi
Senin, 12 Februari 2018 - 10:52 WIB
Admin Gubernuran
Verifikasi
Selasa, 27 Maret 2018 - 08:11 WIB
RSUD MOEWARDI SURAKARTA
Selesai
Selasa, 27 Maret 2018 - 08:13 WIB
RSUD MOEWARDI SURAKARTA