Rincian Aduan : LGWP77661612

Selesai Public

KABUPATEN SUKOHARJO, 08 Feb 2025

Sudah seminggu sejak laporan saya yang pertama (LGWP34758566) ditandai dengan selesai, namun masih saya melihat tukang parkir berkeliaran di Indomaret baru depan kampus 1 ums. Plakat "gratis parkir" pun masih saja menghilang entah kemana dan hanya tersisa bekas tempelannya saja. Sudah ada 2 laporan lain serupa (LGWP10529553 & LGWP94780222) dan juga sudah diviralkan lewat instagram pula (https://www.instagram.com/reel/DFcHEpJyBjy/), namun rasanya kok tidak ada tindak lanjutnya gimana, hanya sekedar sudah dilaporkan ke pimpinan saja. Tolong dong pemda, sudah banyak lho yg merasa dirugikan dan membuat resah banyak masyarakat.

0 Orang Menandai Aduan Ini