Rincian Aduan : LGWP68422216

Selesai Public

KABUPATEN BREBES, 19 Feb 2020

Saya sudah 6 hampir 7 bulan menunggu e-ktp saya jadi lama sekali pak, di kantor kecamatan Songgom dan di situs ( http://dindukcapil.brebeskab.go.id/blakasuta ) selalu blangko kosong. ini menjadi pertanyaan semua masyarakan kususnya saya knapa hanya blangko saja susah sekali apakah emng tidak dianggarkan atau bagai mana? mohon bapak admin tolong di tindak lanjuti... disini saya lampirkan resi pengganti e-ktp sebagai bukti. terimakasih

0 Orang Menandai Aduan Ini