Detail Aduan
Rincian Aduan : LGWP59656680
Verifikasi
Public
KABUPATEN CILACAP, 13 May 2022
Saya melaporkan bahwa banyak karyawan di PT Mangala jaya garment. Yg bertempat di maos.cilacap.jawa tengah.bahwa kami karyawan ingin sekali menuntut hak dan kewajiban kami sebagai pekerja,karena kami sudah bekerja hampir 2 bulan belum ada gaji. Dan bos kami sudah kabur tanpa kabar.
Disposisi
Jumat, 13 Mei 2022 - 10:53 WIB
Laporan telah diteruskan ke DINAS TENAGA KERJA DAN TRANSMIGRASI
Verifikasi
Rabu, 18 Mei 2022 - 14:46 WIB
DINAS TENAGA KERJA DAN TRANSMIGRASI
Laporan kami terima dan akan ditindaklanjuti oleh bidang terkait