Rincian Aduan : LGWP57734551

Selesai Public

KOTA SEMARANG, 21 Feb 2023

Memohon agar BPK wali kota bisa menindak lanjuti masalah banjir yg akhir" ini melanda wilayah penggaron kidul,.. Saya sebagai orang asli penggaron kidul,.dari kecil sampe sekarang baru kali ini sungai babon banjir,mohon BPK wali kota Semarang bisa secepatnya menanggulanginya,...agar warga penggaron dan sekitarnya bisa lega tanpa ada ketakutan saat hujan datang🙏

0 Orang Menandai Aduan Ini