Rincian Aduan : LGWP57688727

Selesai Public

KOTA SEMARANG, 07 Dec 2020

Bersama ini kami laporkan bahwa BSU (Bantuan Subsidi Upah) pada Instansi Dinas PU Bina Marga dan Cipta Karya Provinsi Jawa Tengah seluruh karyawan/pegawai Non-PNS gaji dibawah Rp.5.000.000 sudah menerima BSU tahap/termin ke-2, tetapi saya (Gading Abhirama) beleum menerima BSU batch 5 Tahap/Termin 1 dan 2. Pada form yang diberikan pihak bpjs sudah ter validasi nomor rekening nya. Demikian untuk dapat menjadi perhatian. Atas perhatian dan kerjasamanya kami ucapkan terima kasih.

0 Orang Menandai Aduan Ini