Rincian Aduan : LGWP54983699

Selesai Public

KOTA SEMARANG, 30 Sep 2024

Assalamualaikum, Selamat siang, Dengan Hormat, Kami warga Rw 03 Salamkerep kelurahan Gondoriyo, Kecamatan Ngaliyan Kota Semarang, Keberatan atas adanya Warung di alas jati (Sebelah Timur jalan masuk Rw 03 Salamkerep) yang dijadikan tempat nongkrong dan hiburan hingga malam, kami sebagai warga resah dan khawatir terjadi hal negatif di wilayah kami, Mohon di tindak lanjut, Demikian pengaduan ini kami sampaikan, atas perhatiannya kami ucapkan terimakasih. wassalmualaikum.

0 Orang Menandai Aduan Ini