Rincian Aduan : LGWP52884469

Selesai Public

KABUPATEN TEGAL, 20 Jan 2025

Mohon izin melaporkan keadaan jalan raya daerah Pagerbarang Kab Tegal (Jl Jatibarang - margasari) kondisi : rusak parah dan berlubang sudah dari lama jalan utama bagi warga Desa Pagerbarang mengalami kerusakan parah sehingga menimbulkan banyak laka lantas yang dapat merugikan warga. Mohon bantuannya dari pemerintah provinsi untuk ikut prihatin dan juga segera dilakukan perbaikan secara menyeluruh demi kebaikan salah satu daerah di Jawa Tengah ( Desa Pagerbarang)

0 Orang Menandai Aduan Ini