Rincian Aduan : LGWP51688020

Selesai Public

KABUPATEN KEBUMEN, 15 Aug 2021

Bapak ganjar pranowo yg terhormat kami mau melaporkan soal kelangkaan gas LPG 3kg yg sangat susah di temukan di desa kami ,desa kedawung kecamatan pejagoan kabupaten kebumen , walopun gas LPG ada tapi sangat kesulitan kami mendapatkannya ,peredaranya seperti hantu ,kadang ada kadang tidak ada ( sulit ditemukan ) kami sangat perlu bantuannya dari bapak gubernur agar peredaran gas LPG di desa kedawung dan sekitarnya lancar dan mudah di temukanya di warung2 kecil . Kami sangat kesulitan mendapatkan gas LPG 3kg ini pak.. kàmi mohon dengan sangat segera di tangani masalah kelangkaan gas LPG ini .

0 Orang Menandai Aduan Ini