Detail Aduan
Rincian Aduan : LGWP46899706
KABUPATEN GROBOGAN, 04 Dec 2017
Polres Purwodadi melakukan pungli kepada masyarakat yang mau mengurus SIM , tidak ada test apapun untuk membuat SIM , bahkan yang menawarkan jasa pembuatan SIM adalah aparat sendiri dan memberikan kontak personnya. jika berkenan tolong di jebak saja dengan masyarakat yang menyamar mau membuat SIM. Ini nomor yang saya maksud 0857-2763-0957 nama polisi yang menawarkan ( hampir semua aparat yang bertugas ) nomor telfon tersebut adalah milik polisi yang bernama Candra F yang bertugas di Polres Purwodadi.
Disposisi
Selasa, 05 Desember 2017 - 08:19 WIB
Admin Gubernuran
Verifikasi
Senin, 19 Maret 2018 - 14:01 WIB
Kepolisian Daerah Jawa Tengah
Selesai
Selasa, 25 Mei 2021 - 10:31 WIB
Kepolisian Daerah Jawa Tengah