Detail Aduan
Rincian Aduan : LGWP40175119
KABUPATEN KARANGANYAR, 19 Feb 2020
untuk pendaftaran kadus di desa saya harus punya uang 85 juta,apakah itu resmi dari pemerintah apakah hanya akal2an perangkat desa,sementara kadus ditempat saya kosong alias ga punya kadus,setiap orang yang mau mendaftar di suruh menyiapkan uang sebesar 85 juta seandainya jadi dilantik.mohon bantuan dan penjelasanya.dusun saya manggisan
Disposisi
Kamis, 20 Februari 2020 - 09:35 WIB
Admin Gubernuran
Progress
Kamis, 20 Februari 2020 - 15:31 WIB
DINAS PEMBERDAYAAN MASYARAKAT, DESA, KEPENDUDUKAN DAN PENCATATAN SIPIL
Selesai
Kamis, 20 Februari 2020 - 15:42 WIB
DINAS PEMBERDAYAAN MASYARAKAT, DESA, KEPENDUDUKAN DAN PENCATATAN SIPIL
Verifikasi
Rabu, 01 Januari 2025 - 00:00 WIB
DINAS PEMBERDAYAAN MASYARAKAT, DESA, KEPENDUDUKAN DAN PENCATATAN SIPIL