Detail Aduan
Rincian Aduan : LGWP37034598
Selesai
Public
KABUPATEN PURBALINGGA, 21 Mar 2022
Assalamualaikum... Punten pak,mau minta bantuannya. Terkait masalah perumahan di kab. purbalingga. Kronologi, saya DP perumahan sebesar 4jt rupiah, tetapi gagal dalam proses, alhasil saya disalahkan sama pihak developer dan marketing jadi uang titip DP saya ga dikembalikan. Mau tanya kalau seperti itu bener tidak ya? Beberapa orang juga ikut kena masalah seperti saya, bukan hanya saya
Selesai
Senin, 21 Maret 2022 - 15:12 WIB
Admin Gubernuran
Silahkan disampaikan dengan jelas lokasi perumahannya, pihak PT / developernya, guna mendapat tindaklanjut yang tepat. terima kasih