Rincian Aduan : LGWP36136674

Verifikasi Public

KABUPATEN TEGAL, 05 Mar 2022

Kami mohon keadilan Bpk gubernur bisa menindak atas Tindakan kepala Desa kami yang telah semena mena membongkar paksa puluhan tempat usaha rakyat kecil yang berada di pinggir jln raya pegirikan -balamoa ,tanpa memberikan ganti rugi yang layak???????????? hanya demi utk kepentingan bisnis semata pembangunan ruko di atas tanah bengkok desa .????????????

0 Orang Menandai Aduan Ini