Detail Aduan
Rincian Aduan : LGWP26933470
KABUPATEN KEBUMEN, 24 May 2023
saat ini SPP bulanan sekolah negeri sudah gratis, tapi ada indikasi pelanggaran berupa acara perpisahan dimana di acara tersebut siswa ditarik dana sebesar 750.000 dengan rincian 300.000 untuk perpisahan dan 450.000 untuk kenang kenangan, apakah ini termasuk pungli? karena pihak sekolah mengatakan agar hal ini jangan sampai didengar oleh pusat. Untuk nama sekolahnya SMK Negeri 2 Kebumen. Terima kasih
1 Orang Menandai Aduan Ini
Disposisi
Kamis, 25 Mei 2023 - 08:01 WIB
Admin Gubernuran
Verifikasi
Kamis, 25 Mei 2023 - 09:16 WIB
DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN
LAPORAN DITERIMA