Rincian Aduan : LGWP23511074

Selesai Public

KABUPATEN BOYOLALI, 23 Apr 2021

Assalamualaikum.Disini saya ingin menanyakan. Apakah thr ( tunjagan hari raya ) di provinsi Jawa tengah boleh dicicil. Apabila tidak boleh dicicil ,mengapa di PT Eco Smart Garment Klego Boyolali .melakukan penyicilan thr secara keputusan sepihak tanpa musyawarah dengan operator ( buruh),mohon di tindak dengan tegas dengan undang2 ( peraturan ) pemerintah yang berlaku .sekian dari saya . terimakasih JATENG GAYENG Matur suwun .

0 Orang Menandai Aduan Ini