Detail Aduan
Rincian Aduan : LGWP23117730
KOTA SEMARANG, 09 May 2019
Bagaimana nasib warga yang tergusur? Kehujanan, tak bisa makan dengan lahap, kedinginan, mau tidur susah. Banyak nyamuk. Bagaimana dong tanggapan dari bapak ibu pemerintah? Tolong pemkot agar ditegur segera memberikan ganti rugi. Memberikan bantuan. Memberikan kelayakan hidup bagi warga.
Disposisi
Jumat, 10 Mei 2019 - 09:38 WIB
Admin Gubernuran
Verifikasi
Selasa, 15 Desember 2020 - 11:55 WIB
Kota Semarang