Rincian Aduan : LGWP22812518

Selesai Public

KABUPATEN KLATEN, 23 Jan 2025

Telah dibangun bangunan di atas selokan air irigasi yg menyebabkan banjir di perumahan Dan rumah orang tua saya. Bangunan berupa balai desa RW di RT01, Kepil, Jebugan, Klaten Utara, Klaten. Mohon ditindaklanjuti agar tidak ada korban jiwa mengingat ada 3-4 rumah yg kebanjiran.

0 Orang Menandai Aduan Ini