Detail Aduan
Rincian Aduan : LGWP17935365
KABUPATEN BREBES, 31 Jan 2019
saya warga desa wanatirta rt o4 rw 01 kec.paguyangan kab.brebes. saya mau melaporkan program pemerintah sekarang sudah mengeluarkan bantuan beras ke masarakat tapi kenapa tidak merata pembagiannya didesa kami orang yang ekonominya kebawah kenapa tidak ada bantuan beras tersebut, sedangkan orang yg ekonominya cukup itu dapat bantuan beras tersebut. tolong buat bapak gubernur laporan saya ditindak lanjuti supaya pendataan warga tidak mampu bisa kesentuh bantuan. jangan pilih-pilih jadi tidak ada kecemburuan sosial. Trimakasih
Disposisi
Kamis, 31 Januari 2019 - 21:20 WIB
Verifikasi
Jumat, 15 Februari 2019 - 09:50 WIB
DINAS SOSIAL
Selesai
Senin, 24 Februari 2020 - 08:34 WIB
DINAS SOSIAL