Rincian Aduan : LGWP03502726

Selesai Public

KABUPATEN BANJARNEGARA, 25 Sep 2022

Assalamualaikum wr. wb. Lapor Pak Gubernur, istri saya bekerja di Kantor Pertanahan Kabupaten Banjarnegara pak dengan Gaji 1,8 jt dipotonh bpjs kesehatan dan bpjs TK. Tapi kenapa istri saya tidak mendapatkan Bantuan Subsidi Upah dari pemerintah semenjak covid-19 sampai BBM Naik pak. Alasan Kantor karena gaji yang didaftarkan di bpjs TK di atas 3,5jt. Tapi wong nyatanya selama ini istri saya dan puluhan rekannya hanya menerima gaji 1,8jt per bulan. Mohon Keadilan Sosial Bagi Seluruh Rakyat Indonesia untuk ditegakkan Pak. Dan untuk instansi terkait mohon untuk diperbaiki sistemnya. Bukan semata-mata untuk istri saya pak, tapi puluhan rekan kerjanya yang bernasib sama. terimakasih bapak

0 Orang Menandai Aduan Ini