Detail Aduan
Rincian Aduan : LGWA98956978
KABUPATEN SEMARANG, 07 Mar 2020
mohon bantuan untuk penanggulangan pergerakan tanah yang dikarenakan renggangnya sambungan jembatan tol Ungaran penggaron arah Bawen,yang menyebabkan plafond2'rumah kami roboh tembok rata-rata retak semua,dikarenakan getaran sambungan tol yang terlewati mobil muatan di Perumah ariabima susukan siroto Ungaran Kecamatan Ungaran timur kabupaten semarang
Disposisi
Minggu, 08 Maret 2020 - 20:43 WIB
Admin Gubernuran
Verifikasi
Minggu, 08 Maret 2020 - 23:29 WIB
DINAS PEKERJAAN UMUM BINA MARGA CIPTA KARYA
Progress
Kamis, 09 Maret 2023 - 17:17 WIB
DINAS PEKERJAAN UMUM BINA MARGA CIPTA KARYA
monggo dikomunikasikan dg pengelola tol TMJ untuk klarifikasi keretakan yg terjadi jika memang karena getaran mobil muatan.
Selesai
Kamis, 09 Maret 2023 - 17:17 WIB
DINAS PEKERJAAN UMUM BINA MARGA CIPTA KARYA
monggo dikomunikasikan dg pengelola tol TMJ untuk klarifikasi keretakan yg terjadi jika memang karena getaran mobil muatan.