Detail Aduan
Rincian Aduan : LGWA93509224
KABUPATEN TEGAL, 06 Sep 2023
Alamat: Kabupaten/Kota Kabupaten Tegal, Kecamatan Kecamatan Suradadi, Kelurahan Desa Harjasari. Laporan : Mohon izin untuk menginformasikan dan harap segera ditindaklanjuti Jalan Utama dari Balamoa Kecamatan Pangkah Kab. Tegal ke arah Desa Harjasari Kecamatan Suradadi Kab. Tegal Rusak Parah, semoga segera diperbaiki.
Disposisi
Rabu, 06 September 2023 - 14:03 WIB
Admin Gubernuran
Verifikasi
Rabu, 06 September 2023 - 17:14 WIB
Kabupaten Tegal
Terimakasih atas laporan dan partisipasinya di dalam menggunakan lapor Gubernur sebagai kanal aduan warga Jateng. Perihal keluhan panjenengan kami koordinasikan dengan Pemkab Tegal melalui Dinas PUPR untuk dilakukan pengecekan di lokasi jalan rusak tersebut dan harapan kami semoga jalan rusak tersebuut dapat diperbaiki di tahun ini melalui kegiatan peningkatan dan pemeliharaan jalan. Mekaten nggih
Progress
Kamis, 07 September 2023 - 14:35 WIB
Kabupaten Tegal
Selesai
Kamis, 07 September 2023 - 14:36 WIB
Kabupaten Tegal
Menindaklanjuti laporan panjenengan terkait perbaikan jalan tersbut sudah kami komunikasikan dengan OPD terkait dalam hal ini Dinas PUPR dan akan disulakn diAPBD Perubahan namun apabila tidak disetujui akan dikerjakan di Tahun 2024. Demikian yang dapat kami sampaikan. Semoga bisa untuk dimaklumi