Rincian Aduan : LGWA87766996

Selesai Public

KABUPATEN KARANGANYAR, 15 Apr 2022

Alamat: Kabupaten/Kota Karanganyar , Kecamatan gondangrejo , Kelurahan Rejosari Laporan: Yang terhormat Bpk Ganjar Pranowo... Di Rejosari, Gondangrejo Karanganyar tepatnya di Desa Rejosari terjadi Galian tanah huruq dimana tanah tersebut masuk wilayah situs cagar budaya Sangiran dan karena kegiatan tersebut membuat dampak bagi warga sekitar: 1.lingkungan yg digali menjadi rusak 2.jalan yg dilalui kendaraan pengangkut tanah menjadi rusak yg mengakibatkan terganggunya mobilitas warga 3.banyaknya debu yang diakibatkan oleh kendaraan pengangkut tanah tersebut, dan masih banyak lagi dampak yg ditimbulkan. Melalui ini saya ingin Bapak Ganjar kroscek dan mengambil tindakan atas kegiatan penggalian tanah tersebut, terima kasih Bapak. Mohon ID saya dirahasiakan...

0 Orang Menandai Aduan Ini