Detail Aduan
Rincian Aduan : LGWA70160800
KABUPATEN TEGAL, 08 Dec 2021
Alamat: Kabupaten/Kota Tegal, Kecamatan Kramat, Kelurahan Bongkok Laporan: Laporan bahwa lampu PJU di jalan Nasional TEGAL-PEKALONGAN (Jembatan ketiwon Dampyak-Pencongan Pekalongan) banyak yang mati. Mohon untuk di cek semua baik yang tengah jalan/pinggir jalan.Sebelumnya saya sudah laporan ke BPTD Jateng-DIY dari bulan Mei sampe sekarang belum di perbaiki.
0 Orang Menandai Aduan Ini
Disposisi
Rabu, 08 Desember 2021 - 15:06 WIB
Admin Gubernuran
Verifikasi
Rabu, 08 Desember 2021 - 15:10 WIB
DINAS PERHUBUNGAN
Dikembalikan
Selasa, 27 Februari 2024 - 15:17 WIB
DINAS PERHUBUNGAN
Bptd Jateng DIY, suwun
Disposisi
Selasa, 27 Februari 2024 - 15:25 WIB
Admin Gubernuran
Verifikasi
Selasa, 05 Maret 2024 - 10:11 WIB
BPTD Kelas II Jawa Tengah
baik kak, akan kami sampaikan kepada seksi terkait
Dikembalikan
Kamis, 07 November 2024 - 10:02 WIB
BPTD Kelas II Jawa Tengah
mohon maaf untuk PJU tersebut bukan aset milik BPTD KELAS II JAWA TENGAH melainkan milik Pemerintah Kota Tegal. Terimakasih
Disposisi
Kamis, 07 November 2024 - 10:27 WIB
Admin Gubernuran
Dikembalikan
Kamis, 07 November 2024 - 15:39 WIB
Kota Tegal
Berdasarkan isi laporan aduan, Jalan Nasional yang dimaksud berada di daerah kewenangan Pemerintah Kabupaten Tegal (Jembatan ketiwon Dampyak-Pencongan Pekalongan)
Disposisi
Kamis, 07 November 2024 - 18:20 WIB
Admin Gubernuran
Verifikasi
Rabu, 04 Desember 2024 - 11:15 WIB
Kabupaten Tegal
Terimkasih atas laoran dan partispasinya di dalam menggnakan lapor Gubernur koordinasikan dengan Dinas Perhubngan untuk dilakukan pengecekan oleh tim tekhnis PJU apakah perbaikan tersebt masih menajdi kewenangan dari Pemerintah Pusat atau dari Pemkab Tegal.